PENDAMPINGAN PENUH UNTUK SISWA PAKET B BERKEBUTUHAN KHUSUS
- Details
- Created on 13 August 2022
- Hits: 132
Pemberian fasilitas dan pelayanan penuh bagi siswa berkebutuhan khusus di PKBM Mawar Kabupaten Madiun. Hal ini menunjukkan bahwasannya semua layak mendapatkan fasilitas belajar dan mendapat pendidikan tanpa terkecuali.
Sumber : Annisa Husna Amalia Tim ICT